Kamis, 26 Januari 2012

Visi Dan Misi Sekolah


1.
Nama Madrasah      
:
Kulliyatul Muballighien Muhammadiyah Padangpanjang Sumatera Barat.
2.
P e n d i r i
:
1.
Prof. DR. HAMKA



2.
Rasyid Idris Dt.Sinaro Panjang



3.
H.Haroun’ L Ma’any



4.
Johan Nurdin

3.
Tahun Berdiri
:
02 Januari 1930 M

4.
S t a t u s
:
1.
Terdaftar di MPK Muhammadiyah Pusat
 No.: 2598/N/529/III-63/1973
 Tgl: 10 Mei 1973



2.


3.
Terdaftar di Kanwil Dep.Agama Sumbar
W.C/3/3398/1980
18 Nopember 1980
Terakreditasi B tahun 2007

5.
Jenjang Madrasah
:

Setingkat Madrasah Aliyah

6
Alamat Madrasah
:

Komplek Pendidikan Pondok Pesentren Kauman Padang Panjang Sumatera Barat 27121

7.
Penyelenggara
:

PDM/ Majelis Pendidikan Dasar Dan Menengah Muhammadiyah Padangpanjang Batipuh X Koto.

8.
Tujuan Penyelenggaraan
:
1.
Terwujudnya manusia muslim yang bertaqwa , beraklak mulia, cakap, percaya pada diri sendiri, cinta tanah air, dan berguna bagi masyarakat dan negara, beramal menuju terwujudnya masyarakat utama adil dan makmur yang di ridhoi oleh Allah SWT.




2.
Memajukan dan memperkembangkan ilmu pengetahuan dan keterampilan untuk kemajuan umat dalam pembagunan masyarakat utama adil dan makmur yang di ridhohi Allah SWT




3.
Bersama Pemerintah memajukan penyelenggaraan Pendidikan.
9.
VISI,MISI, dan Tujuan KMM


A. VISI
:
Terwujudnya Madrasah yang mampu mempersiapkan dan mewujudkan siswa yang berprestasi dalam bidang Zikir, Fikir, dan Mahir


B. MISI
:
1.
Membentuk pribadi yang berakhlak mulia, tafaqqahu fiddin dan mempraktekkannya dalam kehidupan sehari-hari



2.
Melaksanakan pembelajaran yang PAIKEM, berbasis e-learning, dan berbekal life skill



3.
Terciptanya pelayanan prima dengan memanfaatkan seluruh potensi yang dimiliki baik dalam kegiatan intra maupun ekstra kurikuler



4.
Mengusahakan terwujudnya tenaga pendidik yang amanah, ikhlas, tauladan, dan professional

            

5.
Mengupayakan pemenuhan Standar Nasional Pendidikan untuk mewujudkan pendidikan yang bermutu



6.
Melaksanakan tertib Administrasi, Organisasi dan Manajemen berbasis TQM, dan leadhership yang berorientasi ke masa depan



7.
Menciptakan lingkungan fisik yang kondusif, bersih dan rapi



8.
Pembudayaan bahasa Arab dan Inggris di kalangan guru dan siswa dengan asrama



9.
Membentuk hubungan yang harmonis antara sesama warga madrasah, dengan madrasah lain, masyarakat, alumni, pemerintah dan dunia usaha/industri serta perguruan tinggi



10
Mengintensifkan informasi madrasah melalui media massa dan elektronik



11
Meningkatkan prestasi akademis sehingga tercipta lulusan yang mampu melanjutkan ke Perguruan Tinggi



12
Pemberdayaan tata boga, tata busana, dan elektronika sehingga tercipta lulusan yang memiliki bekal keterampilan

C. Tujuan KMM

:
Terwujudnya kader ulama intelektual dan intelektual ulama yang militan, berakhlak mulia, cakap, percaya diri, bertanggung jawab serta berguna bagi masyarakat.

10.
Masa Belajar
:
3 (Tiga)Tahun,Diterima dari lulusan SLTPN/S/ dan Mts N/S

11.
Kurikulum/Jurusan
:
Sama dengan kurikulum yang di tetapkan Dept. Agama RI  dan di tambah dengan kurikulum KMM(ciri Khas) dengan 3 jurusan Keagamaan, IPA, dan IPS

Tidak ada komentar:

Posting Komentar